Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kompetensi sumber daya manusia, sistem pengendalian internal pemerintah, pemahaman basis akrual dan pemanfaatan teknologi informasi berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah Kabupaten Tegal. Penelitian ini dilakukan pada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kabupaten Tegal. Jenis data yang digunakan adalah data primer, dengan jumlah responden sebanyak 92 orang. Metode pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner. Sedangkan metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan menggunakan program SPSS versi 22. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, kompetensi sumber daya manusia berpengaruh pada nilai signifikan 0,004, sistem pengendalian internal berpengaruh pada nilai signifikan 0,035, pemahaman basis akrual berpengaruh dengan nilai signifikan 0,000, pemanfaatan teknologi informasi berpengaruh pada nilai signifikan 0,003. Hasil uji koefisien determinasi diperoleh R2 sebesar 0,663 atau 66,3%. Dapat diartikan bahwa 66,3% kualitas laporan keuangan pemerintah daerah dalam model ini dipengaruhi oleh kompetensi SDM, sistem pengendalian internal pemerintah, pemahaman basis akrual dan pemanfaatan teknologi informasi. Sedangkan sisanya sebesar 33,7% dipengaruhi oleh faktor lain diluar model penelitian ini.

Keywords

Kompetensi Sumber Daya Manusia Sistem Pengendalian Internal Pemerintah Pemahaman Basis Akrual Pemanfaatan Teknologi Informasi Laporan Keuangan Pemerintah Daerah

Article Details

How to Cite
Aulia, A., Susetyo, B., & Raharjo, T. B. (2019). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Sistem Pengendalian Intern Pemerintah, Pemahaman Basis Akrual, dan Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Kualitas (Studi Kasus pada OPD Kabupaten Tegal). Permana : Jurnal Perpajakan, Manajemen, Dan Akuntansi, 11(2), 173-186. https://doi.org/10.24905/permana.v11i2.43

References

  1. Administrator. 2017. Untuk Pertama Kalinya, Pemkab. Tegal Raih Opini WTP BPK RI. Pemerintah Kabupaten Tegal Humas Sekretariat Daerah. Online. http://www.setda.tegalkab.go.id/2017/06/08/untuk-pertama-kalinya-pemkab-tegal-raih-opini-wtp-bpk-ri/. (31 Januari 2018).
  2. Agung, M. T., & Gayatri. 2018. “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah kabupaten Karangasem”. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana. Vol 23. 2. 2018
  3. Ahsani, Irvan. 2016. "Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan, Kompetensi Sumber Daya Manusia, dan Sistem Pengendalian Internal Serta Pengaruhnya Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Satuan Kerja Perangkat Daerah (Studi Pada SKPD di Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah)". Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Skripsi. Program Studi Akuntansi. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
  4. Andrianto, Elvin. 2017. "Pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi, dan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Dengan Komitmen Organisasi Sebagai Variabel Moderasi (Studi Empiris Pada Satuan Kerja Perangkat Daerah di Kabupaten Sleman)". Universitas Negeri Yogyakarta. Skripsi. Program Studi Akuntansi. Universitas Negeri Yogyakarta.
  5. Anisa, A.2017. Peran SKPD dalam Menghasilkan Laporan Keuangan Daerah yang Kredibel dan Akuntabel. Online. https://monitor.co.id/opini/peran-skpd-dalam-menghasilkan-laporan-keuangan-daerah-yang-kredibel-dan-akuntabel/. (25 Desember 2018)
  6. Artika, Y. 2016. "Pengaruh Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Pemerintah Daerah, Kapasitas Sumber Daya Manusia Dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Rokan Hulu (Studi Pada SKPD)". JOM Fekon Vol. 3 No. 1 (Februari), 219-233.
  7. Armando, G. 2013. “Pengaruh Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Dan PengawasanKeuangan Daerah Terhadap Nilai Informasi Laporan Keuangan Pemerintah (Studi Empiris pada Satuan Kerja Perangkat Daerah di Kota Bukittinggi)”. Skripsi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Padang, Padang. Maret 2013.
  8. Bastian, Indra. 2006. Akuntansi Sektor Publik: Suatu Pengantar.Jakarta: Erlangga.
  9. BKD. 2018. Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kabupaten Tegal. 9 April 2018. Kabupaten Tegal.
  10. BPK. 2018. Ikhtisar Hasil Pemeriksaan Semester (IHPS) I. BPK RI. Online. http://www.bpk.go.id/assets/files/ihps/2018/I/ihps_i_2018_1507002855.pdf. (31 Januari 2018).
  11. Elsye, R., Suwanda, D., & Muchidin, U. 2016. Dasar-Dasar Akuntansi Akrual Pemerintah Daerah. Bogor: Ghalia Indonesia.
  12. Faud, M. R. 2016. Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Daerah. Bogor: Ghalia Indonesia.
  13. Ghozali, I. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
  14. Halim, Abdul.2015. Auditing (Dasar-dasar Audit Laporan Keuangan).Jilid 1. Edisi kelima. Yogyakarta : UPP STIM YKPM.
  15. Hamzah, A. P., & Kustiani, N. A. 2014. Dasar-dasar akuntansi pemerintahanberbasis akrual,Tanggerang Selatan :Stan Press.
  16. Husein, M. F & wibowo, A. 2006. Sistem Informasi Manajemen.Yogyakarta : UPP STIM YKPN.
  17. Indriasih, D., & Koeswayo, P. S. 2014. “TheEffect Of GovermentApparatus Competence and the Effektivities Of Goverment Internal Control toward the Quality of Financial Reporting and its Impact on the Performance Accountability in Local Goverment”. Research Journal of Financial and Accounting, 5 (20), 38-47
  18. Isimiyati.2019. Potret Akuntabilitas Keuangan Daerah di Jawa Tengah. Online.http://www.bpkp.go.id/%20jateng/konten/1912/Potret-Akuntabilitas-Keuangan-Daerah-di-Jawa-Tengah.bpkp.(9 Februari 2019)
  19. Juwita, R. 2013. "Pengaruh Implementasi Standar Akuntansi Pemerintah dan Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan ". Trinikom,Vol. 2No.2 Oktober, 201-2014.
  20. Kartikasari, Dewi. 2012. “ Pengaruh Personal Blackground, Political Background, Pemahaman Regulasi Terhadap Peran Anggota Dprd Dalam Pengawasan Keuangan Daerah (Studi Kasus pada DPRD Kabupaten Boyolali). Jurusan Akuntansi. Universitas Negeri Semarang.
  21. Kiranayanti, I. A., & Erawati, N. M. 2016. "Pengaruh Sumber Daya Manusia, Sistem Pengendalian Intern, Pemahaman Basis Akrual Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Daerah". E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana Vol.16.2. Agustus, 1290-1318.
  22. Kadir, A. 2014. Pengenalan Sistem Informasi Edisi Revisi. Yogyakarta: Andi.
  23. Karsana, I. W., & Suaryana, I. G. 2017. "Pengaruh Efektivitas Penerapan SAP, Kompetensi SDM, Dan SPI Pada Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Kabupaten Bangli". E-Jurnal Akuntansi Universitas Udaya Vol.21.1. Oktober, 643-670.
  24. Lamonisi, Sony. 2016. “Analisis Penerapan Standar Akuntansi Berbasis Akrual Pada Pemerintah Kota Tomohon” Jurnal EMBA 223 Vol.4 No.1 Maret 2016, Hal. 223-230.
  25. Mardiasmo. 2009. Akuntansi Sektor Publik. Yogyakarta: Andi.
  26. Meldona. 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia Perspektif Integratif. Malang: UIN-Malang Press (Anggota IKAPI).
  27. Muluk, K. 2006. Desentralisasi dan Pemerintahan Daerah. Malang: Bayumedia Publising dan Center for Indonesian Reform.
  28. Munawir. 2014.Analisa Laporan Keuangan.Edisi 4. Yogyakarta : Liberty.
  29. Nurillah, As Syifa. 2014. “Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Dan Sistem Pengendalian Internal Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Daerah (Studi Empiris Pada SKPD Kota Depok)”. Skripsi akuntansi Fakultas Ekonomika dan BisnisUniversitas diponegoro, Semarang. 19 Maret 2014.
  30. Pradono, C. F., & Basukianto.2015. “Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah : Faktor Yang Mempengaruhi Dan ImplikasiKebijakan (Studi Pada SKPD Provinsi Jawa Tengah). Jurnal Bisnis Dan Ekonomi (JBE), September 2015, Hal. 188-200.
  31. Rachmawati, K. I. 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: CV Andi Ofset.
  32. Rahmadani, S. 2015. "Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Sistem Pengendalian Intern Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Pada SKPD Kab. Pasaman Barat)". JOM Fekon Vol.2 No.2 Oktober, 1-15.
  33. Rahman, D. 2015. "Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi, Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, Dan Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Daerah (Studi Empiris Pada SKPD Provinsi Riau)". JOM Fekon Vol.2 No.2 Oktober, 1-15.
  34. Republik Indonesia. Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 Tentang Standar Akuntansi Pemerintahan.
  35. Republik Indonesia 2008. Undang-Undang Nomor 60Tahun 2008 Tentang Sistem Pengendalian Intern.
  36. Republik Indonesia 2006. Undang-Undang Nomor 8Tahun 2006 Tentang Sistem Pengendalian Intern.
  37. Republik Indonesia. Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun 2010 Tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 56 Tahun 2005 Tentang Sistem Informasi Keuangan Daerah.
  38. Republik Indonesia. Peraturan Menteri Dalam Negri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah.
  39. Reza,A.2018. Pemkab Tegal Kembali Raih Opini WTP dari BPK.Online.https://kumparan.com/panturapost/pemkab-tegal-kembali-raih-opini-wtp-dari-bpk. (25 Desember 2018).
  40. Rosalin, Faristina. 2011. "Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keandalan Dan Timeliness Pelaporan Keuangan Badan Layanan Umum (Studi pada BLU di Kota Semarang)". Universitas Diponegoro Semarang. Skripsi. Program Studi Akuntansi. Universitas Diponegoro Semarang.
  41. Rusdiana, A& Irfan, Moch. 2014. Sistem Informasi Manajemen. : Bandung: CV PUSTAKA SETIA.
  42. Saputra, A. 2015. "Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan, Sistem Pengendalian Intern Dan Kompetensi Sumber Daya Manusia Terhadap Kualitas Laporan Keuangan (Studi Pada SKPD Kabupaten Kampar)". JOM Fekon Vo.2 No.2 Oktober, 1-15.
  43. Sari, N. 2016. "Pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia, Pemahaman Akuntansi, Penerapan SAP, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Dan Sistem Pengendalian Intern Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris Pada SKPD Kabupaten Bungo)". JOM Fekon Vol. 3 No. 1 (Februari), 1478-1490.
  44. Simamor, Hendry. 2001. Manajemen Sumber daya manusia. Edisi 2. Yogyakarta :STIE YKPN.
  45. Siska & Sari, R. D. 2016. “Pengaruh Penyajian Laporan KeuanganDaerah, Sumber Daya Manusia (SDM), Pengendalian Internal, dan AksesibilitasTerhadap Penggunaan Laporan KeuanganDaerah pada SKPDdi Kabupaten Indragiri Hulu”. Jurnal Ekonomi KIAT I Vol. 26 No. 1 Juni 2016
  46. Subramanyam, K.R. & Wild, J.J. 2016. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta:Salemba Empat.
  47. Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Pendidikan.Bandung:Alfabeta
  48. Sugiyono. 2017. Statistika untuk penelitian. Bandung:Alfabeta
  49. Sujarweni. 2015. Akuntansi Sektor Publik.Yogyakarta:Pustaka Baru Press.
  50. Supriyadi, B., Suwanda, D., & Manghayu, A. 2017. Kebijakan Akuntansi Akrual Pemerintah Daerah. Bogor: Ghalia Indonesia.
  51. Sutrisno, Edy. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia.Jakarta:Prenadamedia Group
  52. Sunyoto, Danang. 2013. Metode Penelitian Akuntansi. Bandung:PT. Refika Aditama.
  53. Triwardana, D. 2017. "Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan, Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, Dan Kompetensi Sumber Daya Manusia Terhadap Kualitas Laporan Keuangan SKPD (Studi Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Kampar)". JOM Fekon Vol. 4 No. 1 (Februari), 641-655.
  54. Turwirdani, L . 2015. “Pengaruh Sistem Pengendalian Intern Pemerintah, Kompetensi Sumber Daya Manusa, Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, dan Pengawasan Fungsional Tehadap Efektivitas Pengelolaan Keuangan Daerah (Studi Pada Satuan Kerja Perangkat Daerah Kota Pariaman)”.Jom Fekon Vol. 2 No. 2 Oktober 2015
  55. Yosefrinaldi. 2013. Pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia Dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Dengan Variabel Intervening Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (Studi Empiris Pada Dinas Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah Se-Sumatera Barat). Vol.1,No.1.
  56. Yuliani, N., Nadirsyah, & Bakar, U. 2010. “Pengaruh Pemahaman Akuntansi, Pemanfaatan Sistem Informasi Akuntansi Keuangan Dan Peran Internal Audit Terhadap Kualitas Keuangan Daerah (Studi pada Pemeritah Banda Aceh”. Jurnal Telaah dan Riset Akuntansi Vol. 3. No. 2. Juli 2010