Penerapan Pengendalian Internal pada Organisasi Amatir Radio Indonesia (Studi Pada Orari Lokal Salatiga YH2BG)

Main Article Content

Vincentius Tegar Dewanto
David Adechandra Ashedica Pesudo

Abstract

Penelitian tentang Penerapan Pengendalian Internal pada Organisasi Amatir Radio Indonesia yang studinya dilakukan pada ORARI Lokal Salatiga YH2BG ini bertujuan untuk mengetahui dampak yang diberikan oleh penerapan pengendalian internal pada jalannya organisasi dan kepatuhan anggota terhadap aturan yang berlaku. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dari pengurus organisasi, anggota organisasi, organisasi lain yang pernah bekerjasama dengan ORARI Lokal Salatiga YH2BG dan dokumen-dokumen pendukung data. Jenis penelitian yang digunakan yaitu kualitatif, jenis penilitian ini dipilih karena dapat menjelaskan sistem pengendalian internal yang diterapkan dan permasalahan yang dihadapi. Data diambil dengan cara melakukan wawancara dengan setiap nara sumber. Hasil peneitian ini menunjukan bahwa pengendalian internal yang dilakukan berpengaruh terhadap jalannya organisasi dan membuat anggota organisasi menjadi patuh terhadap aturan yang berlaku. Pengendalian internal yang paling efektif dilakukan oleh ORARI Lokal Salatiga yaitu pengendalian internal preventif.

Article Details

How to Cite
Dewanto, V. T., & Pesudo, D. A. A. (2022). Penerapan Pengendalian Internal pada Organisasi Amatir Radio Indonesia: (Studi Pada Orari Lokal Salatiga YH2BG) . Permana : Jurnal Perpajakan, Manajemen, Dan Akuntansi, 14(1), 77–91. https://doi.org/10.24905/permana.v14i1.181
Section
Articles

References

Afkar, Taudilkhul. (2016). Efektivitas Pengendalian Preventif, Pengendalian Detektif, dan Pengendalian Represif tehadap Pencegahan Kecurangan Akuntansi. Majalah Ekonomi, 21(2), 211–225. http://jurnal.unipasby.ac.id/index.php/majalah_ekonomi/article/view/403/pdf

Afkar, Taudlikhul. (2016). Efektivitas Pengendalian Preventif, Pengendalian Detektif, dan Pengendalian Represif Terhadap Pencegahan Kecurangan Akuntansi. Majalah Ekonomi, 21(2), 211–225.

AICPA.org. (2014). The Importance of Internal Control in Financial Reporting and Safeguarding Plan Assets. Www.Aicpa.Org. https://www.aicpa.org/content/dam/aicpa/interestareas/employeebenefitplanauditquality/resources/planadvisories/downloadabledocuments/plan-advisoryinternalcontrol-hires.pdf

Amaliyah, A. (2019). Apakah Accounting Fraud Disebabkan Kesalahan Individu Atau Budaya Organisasi? Jurnal Akuntansi Multiparadigma, 10(3), 569–582. https://doi.org/10.21776/ub.jamal.2019.10.3.33

Antara, S., Sepang, J., & Saerang, I. S. (2014). Analisis rasio likuiditas, aktivitas, dan profitabilitas terhadap return saham perusahaan wholesale yang terdaftar di bursa efek Indonesia. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 2(3), 902–911.

Anto, A. H. F., Stanislaus, S., & Hana, M. A. (2017). Meningkatkan Sustainabilitas Organisasi Nirlaba dengan Model Manajemen Dual Core. Jurnal Abdimas, 21(2), 87–96.

Ardini, L. (2010). Pengaruh Kompetensi, Independensi, Akuntabilitas Dan Motivasi Terhadap Kualitas Audit. Majalah Ekonomi Tahun XX, 3, 6–7.

Bachri, B. S. (2010). Meyakinkan Validitas Data Melalui Triangulasi Pada Penelitian Kualitatif. Teknologi Pendidikan, 10(1), 46–62. http://yusuf.staff.ub.ac.id/files/2012/11/meyakinkan-validitas-data-melalui-triangulasi-pada-penelitian-kualitatif.pdf

Baskara, B. Y. (2017). Pengaruh Pengawasan Preventif, Pengawasan Detektif, dan Penganggaran Berbasis Kinerja terhadap Efektifitas Kinerja Anggaran. (Studi Empiris SKPD Kota Dumai). JOM Fekon, 4(1), 1–11. https://media.neliti.com/media/publications/124759-ID-pengaruh-pengawasan-preventif-pengawasan.pdf

Irawati, R., & Satri, A. K. (2017). Analisis Pelaksanaan Sistem Pengendalian Internal pada Prosedur Penerimaan dan Pengeluaran Barang di PT. Unisem Batam. Jorunal of Business Administration, 1(2), 37–47.

Kalendesang, A. K., Lambey, L., & Budiarso, N. S. (2017). Analisis Efektivitas Sistem Pengendalian Internal Persediaan Barang Dagang Pada Supermarket Paragon Mart Tahuna. Going Concern : Jurnal Riset Akuntansi, 12(2), 131–139. https://doi.org/10.32400/gc.12.2.17443.2017

Kusnadi, A., & Iriyadi. (2012). Analisis Peranan Anggaran Kas Sebagai Alat Bantu Manajemen Dalam Menunjang Efektivitas Pengendalian Kas. Research Gate, 1(November 2012), 1–4.

Lumenta, R., Engkus, Sembel, H., Ardiwinata, H. K., Khadja, M., Karamoy, W. A., & Anwar, M. F. (n.d.). Sejarah ORARI. Orari.or.Id. Retrieved October 6, 2020, from https://orari.or.id/index.php/sejarah-orari/

Meliany, L., & Hernawati, E. (2013). Pengaruh Keefektifan Pengendalian Internal dan Kesesuaian Kompensasi Terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi. 12(2), 281–293.

Musyawarah Nasional Khusus Organisasi Amatir Radio Indonesia, 8385639 (2018). https://orari.or.id/index.php/ad-art-orari/

Nena, A. F. D. (2015). Analisa Sistem Informasi Akuntansi Dalam Meningkatkan Pengendalian Internal atas Pendapatan di Rumah Sakit Hermana Lembean. Jurnal EMBA, 3(4), 117–129. https://media.neliti.com/media/publications/2809-ID-analisa-sistem-informasi-akuntansi-dalam-meningkatkan-pengendalian-internal-atas.pdf

Pemerintah. (2008). Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 60 Tahun 2008 Tentang Sistem Pengendalian Intern Pemerintah. http://www.bpkp.go.id. http://www.bpkp.go.id/public/upload/unit/sakd/files/PP60Tahun2008_SPIP.pdf

Putusan Pengadilan Negeri Medan Kelas 1-A Khusus. (2020).

Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2018, (2018).

Sekilas ORARI. (n.d.). Orari.or.Id. https://orari.or.id/index.php/sekilas-orari/

Sitorus, D. C., Nasution, B., & WINDHA, W. (2013). Prinsip Akuntabilitas Dan Transparansi Yayasan Dalam Rangka Mencegah Praktik Pencucian Uang (Money Laundering). Jurnal Hukum Ekonomi, 1(1), 7.

Soleman, R. (2013). Pengaruh Pengendalian Internal dan Good Corporate Governance Terhadap Pencegahan Fraud. Jurnal Akuntansi & Auditing Indonesia, 17(1), 57–74. https://doi.org/10.20885/jaai.vol17.iss1.art5

Sumbayak, J. S. (2017). Pengaruh Keadilan Organisasi, Sistem Pengendalian Intern, Komitmen Organisasi dan Gaya Kepemimpinan Tehadap Kecurangan (Fraud). JOM Fekon, 4(1), 3168–3182.

Tumangkar, T. (2019). Laporan Pertanggung Jawaban Ketua Daerah Organisasi Amatir Radio Indonesia pada Musyawarah Daerah ke VII Organisasi Amatir Radio Indonesia.

Utami, I. (2019). Audit Internal Pendekatan Kotemporer (A. Muktiyanto (Ed.); 1st ed.). CV SMART INDANA PARAMA.

Wicaksono, K. W. (2015). Akuntabilitas Organisasi Sektor Publik. JKAP (Jurnal Kebijakan Dan Administrasi Publik), 19(1), 17. https://doi.org/10.22146/jkap.7523

Pelanggaran Penggunaan Frekuensi di Jawa Timur, (2020).