Main Article Content

Abstract

Kabupaten Cilacap merupakan wilayah yang memberikan kontribusi terbesar kedua setelah Kota Semarang terhadap Pendapat Domestik Regional Bruto (PDRB) Provinsi Jawa Tengah. Namun, dalam kurun waktu 11 tahun terakhir, kon­tri­bu­si PDRB Kabupaten Cilacap tersebut cenderung mengalami penurunan. Kondisi tersebut disebabkan laju pertumbuhan PDRB Kabupaten Cilacap yang juga cenderung mengalami penurunan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis sektor per­ekonomian di Kabupaten Cilacap yang memiliki keunggulan secara komparatif dan kompetitif. Diharapkan dengan dike­ta­hui­nya sektor tersebut, Pemerintah Daerah setempat dapat memaksimalkan sektor unggulan tersebut dalam rencana pem­ba­ngunan ekonomi daerah, sehingga pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Cilacap dapat meningkat secara berkelanjutan. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini meng­gunakan analisa Location Quotient untuk mengetahui sektor yang unggul secara komparatif dan Shift Share untuk mengetahui sektor yang unggul secara kompetitif. Penelitian ini menggunakan jenis data sekunder berupa data PDRB Provinsi Jawa Tengah dan Kabupaten Cilacap Tahun 2011 – 2021 yang dipublikasikan secara resmi di situs Badan Pusat Statistik (BPS). Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertambangan dan penggalian merupakan sektor yang memiliki keunggulan secara komparatif, sedangkan sektor yang memiliki keunggulan kompetitif adalah pengadaan listrik dan gas, informasi dan komunikasi, jasa perusahaan, serta jasa kesehatan dan kegiatan sosial.

Keywords

Sektor Unggulan Location Quotient Shift Share

Article Details

How to Cite
Raharjo, T. H., Ismiyati, & Jaenudin, A. (2023). Analisis Sektor Unggulan Komparatif dan Kompetitif di Kabupaten Cilacap. Permana : Jurnal Perpajakan, Manajemen, Dan Akuntansi, 15(1), 19-35. https://doi.org/10.24905/permana.v15i1.265

References

  1. Alwi, M., Karismawan, P., & Paranata, A. (2020). Identifikasi Interaksi Ekonomi Sektoral Antara Kota Mataram Sebagai Pusat Pertumbuhan Ekonomi dengan Kabupaten yang Ada di Pulau Lombok Provinsi Nusa Tenggara Barat. Elastisitas - Jurnal Ekonomi Pembangunan, 2(1), 20–29. https://doi.org/10.29303/e-jep.v2i1.16
  2. Edon, T. J. (2019). Identifikasi Sektor Unggulan Di Kota Salatiga. 8(2), 122–130.
  3. Hajeri, H., Yurisinthae, E., & Dolorosa, E. (2015). Analisis Penentuan Sektor Unggulan Perekonomian di Kabupaten Kubu Raya. Jurnal Ekonomi Bisnis Dan Kewirausahaan, 4(2), 253. https://doi.org/10.26418/jebik.v4i2.12485
  4. Hendrawan, A. (2020). Potensi Daerah Dan Daya Saing Daerah Berdasarkan Analisis Tipologi Klassen. Jurnal Litbang Sukowati : Media Penelitian Dan Pengembangan, 4(1), 16. https://doi.org/10.32630/sukowati.v4i1.154
  5. Indraningsih, K. S., Saptana, & Sunarsih. (2006). Mewujudkan Keunggulan Komparatif Menjadi Keunggulan Kompetitif Melalui Pengembangan Kemitraan Usaha Hortikultura. Forum Penelitian Agro Ekonomi, 24(1), 61–76.
  6. Industri, A., Di, U., & Jawa, P. (2015). Analisis industri unggulan di provinsi jawa tengah. 8(2), 224–237.
  7. Juliannisa, I. A., Artino, A., Maulana, A., & Sikumbang, H. (2022). Analisa Konsep Pembangunan Wilayah Kabupaten Lampung Selatan Dan Kabupaten Cilacap. Ekonomi Dan Bisnis, 9(1), 56. https://doi.org/10.35590/jeb.v9i1.4505
  8. Kairupan, A. N., & Manoppo, C. (2021). Analysis of economic potential areas based on farming agricultural sector in the border area of Sangihe Island Regency. 01022(77), 6–13.
  9. Kartikawati, D., Darsono, & Sundari, M. T. (2019). The role of agriculture, forestry and fishery sector in the development of Malinau District (location quotient and shift share approach). IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 314(1). https://doi.org/10.1088/1755-1315/314/1/012077
  10. Kuncoro, M., & Idris, A. N. (2015). Mengapa Terjadi Growth Without Development Di Provinsi Kalimantan Timur? Jurnal Ekonomi Pembangunan: Kajian Masalah Ekonomi Dan Pembangunan, 11(2), 172. https://doi.org/10.23917/jep.v11i2.323
  11. Laila, N., & Nugroho, H. (n.d.). Dampak Covid-19 terhadap Industri Minyak dan Gas Bumi : Rekomendasi Kebijakan untuk Indonesia Dampak Covid-19 terhadap Industri Minyak dan Gas Bumi : Rekomendasi Kebijakan untuk Indonesia. IV(2), 166–176.
  12. Mahrita, Mintarti, S., & Fitriadi. (2016). Analisis Sektor Ekonomi Provinsi Kalimantan Timur. Jurnal Ekonomi Keuangan, Dan Manajemen, 12(2), 235–249. http://journal.feb.unmul.ac.id
  13. Mark, E. J. E. (2022). market across the uncertain time of global pandemic ( Covid-19 ). 14(March 2020), 85–99. https://doi.org/10.20885/ejem.vol14.iss1.art7
  14. Masyaresa, A. (2020). Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi & Bisnis, Universitas Muhammadiyah Riau,28290.Pekanbaru1 Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang Perumahan, Kawasan Permukinan dan Pertanahan Propinsi Riau.28290.Pekanbaru2. 5(1), 18–32.
  15. Mulyono, J., & Munibah, K. (2016). Analisis Usahatani Kacang Tanah sebagai Komoditas Unggulan di Lahan Kering Kabupaten Bantul. Prosiding Seminar Hasil Penelitian Tanaman Aneka Kacang Dan Umbi, 10, 439–446.
  16. Murtiningrum, F., Asriani, P. S., & Badrudin, R. (2014). Analisis Daya Saing Usahatani Kopi Robusta (Coffea Canephora) Di Kabupaten Rejang Lebong. Jurnal AGRISEP, 13(1), 1–14. https://doi.org/10.31186/jagrisep.13.1.1-14
  17. Otsuka, A. (2016). Regional energy demand in Japan: dynamic shift-share analysis. Energy, Sustainability and Society, 6(1). https://doi.org/10.1186/s13705-016-0076-x
  18. Port, G., Won, S., Bae, K., Joo, Y., & Gyun, H. (2020). Analysis of import changes through shift-share, location quotient and BCG techniques: Gwangyang Port in Asia. The Asian Journal of Shipping and Logistics, 1–12. https://doi.org/10.1016/j.ajsl.2020.01.001
  19. Rajab, A., & Rusli. (2019). Penentuan Sektor-Sektor Unggulan yang ada pada Kabupaten Takalar melalui Analisis Tipologi Klassen. GROWTH Jurnal Ilmiah Ekonomi Pembangunan, 1(1), 16–38. https://stiemmamuju.e-journal.id/GJIEP/article/view/13
  20. Sandhya, R., & Bhavani, J. (2022). The Impact of COVID-19 On the Petroleum Industry. March, 1–6.
  21. Setiyanto, A. (2013). Pendekatan dan Implementasi Pengembangan Kawasan Komoditas Unggulan Pertanian. Forum Penelitian Agro Ekonomi, 31(2), 171. https://doi.org/10.21082/fae.v31n2.2013.171-195
  22. Soebagiyo, D., & Hascaryo, A. S. (2015). Analisis Sektor Unggulan Bagi Pertumbuhan Ekonomi Daerah Di Jawa Tengah. University Research Colloquium, ISSN 2407-9189, 138–151.
  23. Suharno, Indrayanto, A., & Arifin, A. (2012). Identifikasi Dan Potensi Ekonomi Pengembangan Komoditas Tanaman Pangan Unggulan Dan Potensial Di Kabupaten Wonosobo. Media Ekonomi Dan Manajemen, 26(2), 34–41. https://doi.org/10.24856/mem.v26i2.193
  24. Suharto, R. B. (2022). Volume . 24 Issue 3 ( 2022 ) Pages 596-606 FORUM EKONOMI : Jurnal Ekonomi , Manajemen dan Akuntansi ISSN : 1411-1713 ( Print ) 2528-150X ( Online ) Analisis potensi ekonomi sektoral terhadap pengembangan wilayah kabupaten Penajam Paser Utara Analysis of sectoral economic potential for the development of the Penajam Paser Utara district. 3(3), 596–606. https://doi.org/10.29264/jfor.v24i3.11309
  25. Sukmawani, R., Haeruman, M., Sulistyowati, L., & Perdana, T. (2014). Papaya Development Model As A Competitive Local Superior Commodity. Jurnal Ekonomi Pembangunan: Kajian Masalah Ekonomi Dan Pembangunan, 15(2), 128. https://doi.org/10.23917/jep.v15i2.217
  26. Suryani, A. S. (2019). Analisis Location Quotient Dan Shift Share Pascabencana Alam Location Quotient and Shift Share Analysis After Natural Disaster in Central Java. Kajian, 24(1), 55–72.
  27. Tutupoho, A. (2019). Analisis Sektor Basis dan Sektor Non Basis terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Maluku (Studi Kasus Kabupaten Kota). Jurnal Ekonomi, 8(1), 1–18. https://ojs3.unpatti.ac.id/index.php/citaekonomika/article/view/2647/2251
  28. Wahyuningtyas, R., Rusgiyono, A., & Wilandari, Y. (2013). Analisis Sektor Unggulan Menggunakan Data PDRB (Studi Kasus BPS Kabupaten Kendal Tahun 2006-2010). Jurnal Gaussian, 2, 219–228. http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/gaussian
  29. Wibisono, E., Amir, A., Letjen, J., Telanaipura, S., Pascasarjana, P., Jambi, U., Arif, J., & Hakim, R. (2019). Keunggulan Komparatif dan Kompetitif Sektor Industri Pengolahan di Provinsi Jambi. 3(2), 105–116.