Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh likuiditas, profitabilitas, dan ukuran perusahaan terhadap audit delay untuk mencegah fraud. Populasi dalam penelitian ini yaitu perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2019-2021. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini dipilih dengan menggunakan purposive sampling methode. Berdasarkan kriteria sampel yang telah ditentukan, maka didapatkan jumlah sampel penelitian sebanyak 37 perusahaan dari 88 perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2019-2021, sehingga data penelitian yang dianalisis berjumlah 110 data. Teknik analisis data yang digunakan yaitu dengan teknik analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) likuiditas tidak berpengaruh signifikan terhadap audit delay, (2) profitabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap audit delay, (3) ukuran perusahaan berpengaruh negatif dan signifikan terhadap audit delay untuk mencegah fraud.
Keywords
Article Details

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License
References
- Alfiani, D., & Nurmala, P. (2020). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Solvabilitasdan Reputasi Kantor Akuntan Publik terhadap Audit Delay. JTEBR: Journal of Technopreneurship on Economics and Business Review, 1(2), 79–99.
- Amin, M. A. N. (2020). Apakah Stock Split Memberikan Keuntungan Tidak Normal? Permana: Jurnal Perpajakan, Manajemen, Dan Akuntansi, 12(1), 9–17. https://doi.org/https://doi.org/10.24905/permana.v12i1.90
- Amin, M. A. N. (2022). Analisis Potensi Abnormal Return Positif Terbesar Saham PT. Kalbe Farma Selama Pandemi Covid-19. Jurnal Valuasi: Jurnal Ilmiah Ilmu Manajemen Dan Kewirausahaan, 2(February 2021), 223–233. https://doi.org/https://doi.org/10.46306/vls.v2i1.93
- Amin, M. A. N. (2022). Reaksi Pasar atas Pengumuman Dividen PT . Kalbe Farma saat Pandemi. Ekonomi, Keuangan, Investasi Dan Syariah (EKUITAS), 3(4), 917–921. https://doi.org/10.47065/ekuitas.v3i4.1585
- Amin, M. A. N. (2022). Analisis Abnormal Return dan Trading Volume Activity Sebelum dan Setelah Pengumuman Dividen PT.Kalbe Farma Saat Pandemi Covid-19. CREATIVE RESEARCH MANAGEMENT JOURNAL, 5(1), 56–63. https://doi.org//doi.org/10.32663/crmj.v5i1.2461
- Amin, M. A. N. (2023). Analisis Efektifitas Pendapatan Pajak Hotel Kabupaten Tegal di Masa Pandemi Covid - 19. Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen Dan Akuntansi, 2(3), 153–162. https://doi.org/10.47709/jebma.v2i3.1996
- Amin, M. A. N., & Irawan, B. P. (2021). Apakah Buyback Stock dapat memberikan Keuntungan Tidak Normal saat Pandemi ? PERMANA, 13(1), 46–59. https://doi.org/https://doi.org/10.24905/permana.v13i1.159
- Amin, M. A. N., & Ramdhani, D. (2017). Analysis of Abnormal Return, Stock Return and Stock Liquidity Before and After Buyback Share: Case Study of Companies Listed in Indonesia Stock Exchange in Period of 2011-2015. Rjoas, 11(November), 312–323. https://doi.org/https://doi.org/10.18551/rjoas.2017-11.37
- Amin, M. A. N., & Yunita, E. A. (2022). Analisis Potensi Pajak Hotel dan Pajak Restoran Kabupaten Tegal di Tengah Pandemi. INOVASI : Jurnal Ekonomi , Keuangan Dan Manajemen, 18(2), 232–240. https://doi.org/dx.doi.org/10.29264/jinv.v18i2.10551
- Devina, N., & Fidiana. (2019). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Ukuran KAP, Audit Tenure Dan Solvabilitas Terhadap Audit Delay. 8(2).
- Erita. (2020). Pengaruh Likuiditas , Profitabilitas , Solvabilitas , dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Delay pada Perusahaan Jasa Sub Sektor Transportasi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2018. 2(2), 167–178.
- Kartika, A. (2019). Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay Di Indonesia. 16(1), 1–17.
- Kurniawan, Y. (2022). Persepsi Auditor Internal Terhadap Deteksi Fraud. Berkala Ilmiah Mahasiswa Akuntansi, 1(Vol 1, No 2 (2012)), 49–52. http://journal.wima.ac.id/index.php/BIMA/article/view/95
- Lubis, R. H., Ovami, D. C., & Chairani, S. (2019). Pengaruh Rasio Likuiditas, Solvabilitas, Profitabilitas, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Delay Pada Perusahaan LQ45. 8(2), 44–50.
- Nanda, A. A. A. D. N., Sunarsih, N. M., & Munidewi, I. . B. (2022). Umur Perusahaan, Profitabilitas,Solvabilitas,Ukuran Kap Dan Opini Auditor Terhadap Audit Delay Pada Perusahaan Sektor Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bura Efek Indonesi Periode 2018-2020. Jurnal Kharisma, 4(1), 430–441.
- Saputra, A. D., Irawan, C. R., & Ginting, W. A. (2020). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Opini Audit, Umur Perusahaan, Profitabilitas dan Solvabilitas Terhadap Audit Delay. Owner (Riset Dan Jurnal Akuntansi), 4(2), 286. https://doi.org/10.33395/owner.v4i2.239
- Saputri, D. A., Wandani, F. T., & Shiyammurti, N. R. (2023). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Solvabilitas Dan Opini Auditor Terhadap Audit Delay. Jurnal Analisa Akuntansi Dan Perpajakan, 4(1), 58–61. https://doi.org/10.25139/jaap.v2i2.1397
- Sihombing, A. S. P., Ovami, D. C., & Lubis, R. H. (2022). Pengaruh Solvabilitas, Likuiditas, Opini Auditor dan Ukuran Perusahaan terhadap Audit Delay pada Perusahaan yang Terdaftar di BEI. Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah Medan, 3(1), 283–291.
- Siregar, P. M. (2022). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Solvabilitas, Dan Likuiditas Terhadap Audit Delay Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.
- Suminar, C. A., Zulkifli, & Kundala, M. M. (2022). Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, Leverage Dan Umur Perusahaan Terhadap Audit Delay. Jurnal Riset Akuntansi Dan Bisnis Indonesia, 2(2), 561–578. https://doi.org/10.32477/jrabi.v2i2.486
- Tumanggor, R. A., & Lubis, M. S. (2022). Pengaruh Likuiditas , Profitabilitas , Solvabilitas dan Ukuran perusahaan terhadap audit delay tahun 2017-2019. 6(April), 1208–1220.