Main Article Content

Abstract

Tujuan dilakukannya pada penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh strategic leadership style, green human resource management, remunerasi, strategic leadership style, green human resource management, remunerasi, motivasi terhadap kinerja. Metode penelitian ini adalah penelitian survey. Populasi penelitian ini adalah seluruh prajurit Yonif 407/PK Tegal yang berjumlah 442 orang prajurit. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling yaitu prajurit siap dan berada di obyek penelitian pada saat dilakukan penelitian dan prajurit yang telah memiliki. Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data di penelitian ini adalah kuesioner. Metode Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis kuantitatif PLS. Beberapa simpulan yang dapat diambil dari penelitian ini adalah strategic leadership style berpengaruh terhadap kinerja prajurit green human resource management tidak berpengaruh terhadap kinerja prajurit, remunerasi berpengaruh terhadap kinerja prajurit strategic leadership style berpengaruh terhadap motivasi kerja, green human resource management tidak berpengaruh terhadap motivasi kerja remunerasi berpengaruh terhadap motivasi kerja, motivasi kerja berpengaruh terhadap kinerja prajurit, motivasi kerja mampu memediasi pengaruh strategic leadership style terhadap kinerja prajurit, motivasi kerja belum mampu memediasi pengaruh green human resource management terhadap kinerja prajurit motivasi kerja mampu memediasi pengaruh remunerasi terhadap kinerja prajurit.

Keywords

strategic leadership style green human resource management remunerasi motivasi kinerja

Article Details

How to Cite
Wibowo, R. A., & Indriasih, D. (2024). Pengaruh Strategic Leadership Style, Green Human Resource Management Dan Remunerasi Terhadap Kinerja Melalui Motivasi Kerja Sebagai Variable Intervening. Permana : Jurnal Perpajakan, Manajemen, Dan Akuntansi, 16(1), 95-128. https://doi.org/10.24905/permana.v16i1.353

References

  1. Abdurachman, Dudung, Willy Arafah, and Kusnad. 2022. “Effect of Strategic leadership style and Green human resource management on the Management Performance of Kodam Jaya.” International Journal of Research -GRANTHAALAYAH 10(1):219–28. doi: 10.29121/granthaalayah.v10.i1.2022.4485.
  2. Abid, Sidra. 2020. “The Impact Of Green human resource management On Employee’s Outcome: Does Environmental Values Moderate?” PJAEE 17(7):13577–91.
  3. Ade Rio Marta, Kusdi Rahardjo, Arik Prasetya. 2020. “Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Motivasi Kerja Sebagai Variabel Moderating.” Journal of Chemical Information and Modeling 53(9):1689–99.
  4. Afiah, Nunuy Nur, and Dien Noviany Rahmatika. 2014. “Factors Influencing the Quality of Financial Reporting and Its Implications on Good Government Governance.” International Journal of Business, Economics and Law 5(1):111–21.
  5. Agustiningsih, HiqmaNur. 2017. “Pengaruh Remunerasi, Kepuasan Kerja Dan Organizational Citizenship Behavior (OCB) Terhadap Kinerja Pegawai (Studi Pada Account Representative Kantor Pelayanan Pajak Area Malang Raya Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Jawa Timur III.” Disertasi. PROGRAM Doktor Ilmu Manajemen Pasca Sarjana Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Brawijaya Malang.
  6. Ahmed, Mansoora, Qiang Guo, Muhammad Asif Qureshi, Syed Ali Raza, Komal Akram Khan, and Javeria Salam. 2021. “Do Green HR Practices Enhance Green Motivation and Proactive Environmental Management Maturity in Hotel Industry?” International Journal of Hospitality Management 94(January):102852. doi: 10.1016/j.ijhm.2020.102852.
  7. Alfiena Ainunnisa, Ditya, and Kussudyarsana - S.E., M.Si., Ph.D. 2022. “Pengaruh Green Human Resources Management Bagi Perilaku Karyawan Terhadap Kualitas Lingkungan Dan Kinerja Lingkungan Di Tingkat Universitas (Studi Kasus Pada Universitas Muhammadiyah Surakarta).” 122.
  8. Alghamdi, Sami. 2021. “Effect of Green Human Resource Practices on the Employee Performance and Behavior: A Systematic Review.” International Journal of Economics, Business and Management Research 5(03):450–64.
  9. Ali, Yusuf. 2017. “Evaluasi Penggunaan Daftar Penilaian Dalam Rangka Penilaian Kinerja Prajurit TNI.” Jurnal Riset Uniboss Makassar 3(6).
  10. Amrutha, V. N., and S. N. Geetha. 2020. “A Systematic Review on Green human resource management: Implications for Social Sustainability.” Journal of Cleaner Production 247:119131. doi: 10.1016/j.jclepro.2019.119131.
  11. Arifah, Anindya Nur, Lisa Nuriyatul Azizah, and Dewi Indriasih. 2022. “Pengaruh Penerapan Akuntansi Pertanggungjawaban, Komitmen Organisasi Dan Kompetensi Terhadap Kinerja Manajerial.” JURNAL MANAJEMEN SOSIAL EKONOMI (DINAMIKA) 2(1):49–58.
  12. Arisman. 2022. “The Effect of Leadership Style and Motivation on Employee Performance.” Jurnal Multidisiplin Madani (MUDIMA) 2(5):2389–2404.
  13. As’ad, Moh. 2019. Kepemimpinan Efektif Dalam Instansi. Yogyakarta: Liberty.
  14. Bahrum, Syazhashah Putra, and Inggrid Wahyuni Sinaga. 2018. “Pengaruh Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai (Studi Pada Pegawai Lembaga Dewan Kawasan Perdagangan Bebas Pelabuhan Bebas Batam Bintan Karimun).” Jurnal Akuntansi, Ekonomi, Dan Manajemen Bisnis 3(2):135–41.
  15. Baljoon, Reem, Hasnah Banjar, and Maram Banakhar. 2018. “Nurses’ Work Motivation and the Factors Affecting It: A Scoping Review.” International Journal of Nursing & Clinical Practices 5(1). doi: 10.15344/2394-4978/2018/277.
  16. Beck, Ulrich. 2017. Risk Society: Toward a New Modernity (Theory, Culure and. Society Series). London: Sage Publication.
  17. Cabral, Clement, and Charbel Jose Chiappetta Jabbour. 2020. “Understanding the Human Side of Green Hospitality Management.” International Journal of Hospitality Management 88(August):102389. doi: 10.1016/j.ijhm.2019.102389.
  18. Codori, Mohamad. 2021. “Pengaruh Lingkungan Kerja, Disiplin Dan Motivasi Terhadap Kinerja Prajurit Pada Pangkalan Tni Angkatan Laut Kendari.” Sigma: Journal of Economic and Business 4(1):88–105.
  19. Darmawan, A. W. 2020. “Analisis Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Komitmen Organisasi Dan Remunerasi Terhadap Motivasi Kerja Dalam Lingkup Pemerintah.”
  20. Edison, Emron, Yohny Anwar, and Imas Komariyah. 2020. Manajemen Sumber Daya Manusia : Strategi Dan Perubahan Dalam Rangka Meningkatkan Kinerja Pegawai Dan Organisasi. Bandung: Alfabeta.
  21. Efendi, Andra, and Anne Putri. 2022. “Pengaruh Remunerasi, Integritas Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Anggota Satuan Lalu Lintas Polres Pasaman Barat.” Jurnal Bisnis Kompetif 1(2):138–46.
  22. Febyanti, Khansa Nur Agustin. 2022. “Pengaruh Remunerasi Terhadap Peningkatan Kinerja Prajurit Pusat Kesenjataan Artileri Medan (Pussenarmed) Anggota TNI AD Di Pussen Armed Cimahi.” Jurnal Riset Manajemen, Bisnis, Akuntansi Dan Ekonomi 1(1):56–68.
  23. Ferdinand, Augusty. 2019. Metode Penelitian Manajemen: Pedoman Penelitian Untuk Skripsi, Tesis Dan Disertai Ilmu Manajemen. Semarang: Universitas Diponegoro.
  24. Ghozali, Imam. 2020. 25 GRAND THEORY - 25 Teori Besar Ilmu Manajemen Akuntansi Dan Bisnis (Untuk Landasan Teori Skripsi, Tesis Dan Disertasi). Semarang: Yoga Pratama.
  25. Gomes, Faustino Cardoso. 2019. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Graha Ilmu.
  26. Greenberg, Jerald. 2019. Behavior In Organization. USA: Prentice Hall.
  27. Gusmão, Julião Freitas. 2018. “Pengaruh Kompensasi Terhadap Motivasi Dan Kinerja Pegawai Administrasi Di Dinas Pendidikan Distrik Baucau Timor Leste.” Jurnal Buletin Studi Ekonomi 23(1):138–53.
  28. Hartinah, Sitti, Sarwani, Sutoro, and Denok Sunarsi. 2022. Kepemimpinan Publik Dan Visioner. Pasaman: Azka Pustaka.
  29. Hartono, Budi, Suhendar Sulaeman, Inna Nopianna, and Komala Sari. 2019. “Pengaruh Sistem Remunerasi Terhadap Motivasi Kerja, Kepuasan Kerja Dan Dampaknya Terhadap Kinerja Perawat Di RS Paru Gunawan Tahun 2018.” Jurnal Keperawatan Muhammadiyah 4(2).
  30. Hasdiah. 2018. “Pengaruh Motivasi Dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Di Kantor Sekretariat Daerah Kabupaten Enrekang.” KNAPPPTMA Ke-8 1–7.
  31. Hasibuan, Malayu S. P. 2020. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
  32. Hersanti, Dessi Wahyu, and Dien Noviany Rahmatika. 2020. “Analisis Pengaruh Quality Of Work Life, Motivasi Berprestasi Dan Kepemimpinan Transformasional Terhadap Kinerja Guru.” Jurnal Inovasi Pembelajaran Karakter 5(1).
  33. Hidayat, Yayat. 2018. “Pengaruh Sistem Remunerasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Motivasi Kerja Dan Dampaknya Terhadap Kinerja Perawat Di RS Paru Dr. H.A Rotinsulu Bandung.” Jurnal Ilmiah Administrasi 3(2).
  34. Huda, Samsul, and Rahmat Abdullah. 2022. “Pengaruh Kompetensi Dan Kepemimpinan Terhadap Kinerja Yang Di Mediasi Motivasi Kerja Karyawan Hotel Harper Yogyakarta.” Jurnal Ilmiah Akomodasi Agung 9(1):21–30.